Kamis, 27 November 2014

Cara Install Windows Melalui Flashdisk dengan Power Iso.

Kali ini saya akan share tentang Cara Install Windows 7 Melalui Flashdisk dengan Power Iso.
Pada artikel yang lalu saya telah share Cara Membuka File yang Berbentuk ISO.
Cara Install Windows 7 Melalui Flashdisk dengan Power Iso sangat bermanfaat untuk Notebook anda yang tidak mempunyai DVD untuk memasukkan Kaset windows 7.
Tetapi tidak hanya dengan DVD, dengan Flashdisk anda juga bisa menginstall ulang windows anda.

Alat yang anda butuhkan dalam proses install ulang melalui flashdisk adalah :

1. Power Iso ---> Silahkan download DISINI

2.  Flashdisk ----> Kalau dapat 4 GB

3. File ISO Windows 7 ---->  Search di google aja. hehehe


   Cara nya sangatlah mudah. Silahkan ikuti tutorial di bawah ini :

Buka POWER ISO nya, Pada menu TOOLS pilih Create Bootable Usb Drive 

 
 Kemudian Cari File ISO Windows 7 nya Lalu Cari Nama Flashdisk anda

Kemudian ikuti TANDA PANAH di bawah ini.
Klik START dan Tunggu proses nya hingga selesai.
Kemudian Atur BIOS anda Dari DVD ke REMOVABLE/NAMA FLASHDISK anda.
Install WINDOWS 7 seperti biasa. Tunggu COPY-an Windows 7 nya sampai selesai,
Setelah Restart, Cabut lah flasdisk anda dan Isi data Windows 7 nya sampai selesai.

GOOD LUCK :)

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More